11 January 2010

My Muse

Rumput tetangga selalu lebih hijau dari rumput halaman sendiri. Idiom ini mungkin tepat untuk menggambarkan keadaanku saat ini. Aku lebih sering meyakini isi kepala orang daripada isi kepalaku sendiri. Well dalam konteks tertentu, hal ini dianjurkan.

Tapi, jika pada konteks yang lebih pribadi seperti keyakinan, mengapa aku tidak bisa percaya dan mempertahankan keyakinanku. Mengapa aku tidak bisa menjaga dan merawat 'anak' pikiranku?


Aku ingin yakin bahwa manusia hanya punya keyakinan, di saat semua harapan telah dicerabut dari akar jiwa, bahwa selalu ada kupu-kupu harapan yang mendatangi Gandalf saat ia mulai kehilangan asa. Ajarkanlah aku untuk terus yakin.

3 comments:

echy said...

Feel the same way with you hun...
canti'mi blogta lagi say...
rinduuuuuuuuuuu

Emma said...

rindduuuu...juga diriku padamuww...
echy ingat aku juga yach dalam doamu

firdauscorner said...

sometimes...everythings look and heared so confidence...but not all you hear,U feel,and U sure from anyone is right

believing u'r self only...
coz...only our heart always whisper the true way...belief it

be a great heart...and self confidence...dont be always influence what people are saying and share to you

ada iklan kayak gini niiy...ga semua yang loo denger tuh bner...cuman...cuman apa yaaa...waduh lupa gw..nama permennya...yaa udah deeeh...gud lak yaa and be grow up to u